Jl. Letda Natsir Nagrak, Gunung Putri Bogor - Jawa Barat - Indonesia Telp. 021 823 1985 Fax. 021 823 1986
RUPA/ HOW TO SAY:
Alam diwakili oleh bentuk globe, yang terbentuk dari harmoni dua unsur utama; bumi dan langit. Bumi diwakili dengan warna biru tua dan langit dengan warna biru muda, keduanya mempunyai maksud bahwa anak-anak dididik agar mendapatkan ilmu sedalam lautan dan seluas langit.
Kerjasama dua unsur itu membentuk sesosok tubuh kanak-kanak, dengan gerak kearah kemajuan atau seperti sedang menggapai cita-cita.
Pembentukan tubuh itu juga mewakili pesan mengenai pembentukkan karakter. Selain gerak yang mengusung kesan tentang “pembebasan”,
Konsep sekolah yang membebaskan juga dicitrakan oleh jenis huruf yang non formal, tidak kaku, dan ramah, karena sekolah ini memiliki konsep “edutainment” sebagai salah satu landasan sistem pembelajarannya.